7 Aplikasi Hacking untuk Bobol Password, Mengerikan!

- 24 September 2023, 19:50 WIB
Ilustrasi aplikasi hacking untuk bobol password
Ilustrasi aplikasi hacking untuk bobol password /Reuters

PURBALINGGAKU-Aplikasi hacking untuk bobol password biasanya digunakan para hacker. Meskipun berbagai aktivitas di internet mayoritas saat ini sudah dilengkapi password namun tetap saja ada celah yang dapat dimanfaatkan. 

7 Aplikasi Hacking untuk Bobol Password

Lalu, apa saja sih aplikasi hacking untuk bobol password yang digunakan hacker? Yuk simak penjelasan berikut ini.

Baca Juga: Jenis Sertifikasi Pajak, Penting untuk Anda yang Ingin Berkarir dalam Bidang Perpajakan

1. RainbowCrack

Software ini berbasis hash dengan menggunakan memori dengan skala besar dan bisa digunakan untuk menggantikan teknik brute force yang dianggap konvensional.

Sehingga kemampuan RainbowCrack dianggap memiliki kecepatan lebih baik untuk meretas sebuah password. Cara kerjanya, RainbowCrack nantinya akan melakukan generasi table melalui algoritma tertentu kemudian menyimpanya ke table dengan format rainbow table.

Perlu diakui bahwa proses menggenerasi tersebut terbilang memakan waktu namun jika table sudah siap maka proses hacking berjalan jauh lebih cepat daripada brute force. Software ini juga dapat digunakan pada sistem operasi baik Windows ataupun Linux.

Baca Juga: Penting! Berikut 8 Manfaat E-Learning Bagi Pendidikan

2. Brutus

Software ini dari namanya juga sudah terlihat gahar seperti tokoh terkenal pemberontak Julius Caesar. Bahkan Brutus sudah hadir sejak tahun 2000 sebagai software untuk hacking password populer.

Brutus tidak hanya mampu digunakan untuk menjebol sistem operasi Windows saja, tetapi juga HTTP dengan autentikasi sederhana, Telnet, FTP, POP3, HTTP form HTML, dan lain-lain.

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x