5 Manfaat Air Mawar Untuk Kesehatan Kulit yang Perlu Kamu Tahu, Salah Satunya Atasi Masalah Tenggorokan

- 7 Februari 2022, 10:01 WIB
Ilustrasi bunga Mawar, 5 manfaat air mawar untuk kesehatan anda
Ilustrasi bunga Mawar, 5 manfaat air mawar untuk kesehatan anda /Pexels/Pavel Danilyuk

PURBALINGGAKU - Air Mawar atau rose water berasal dari hasil rebusan kelopak bunga mawar.

Air mawar memiliki aroma yang menyegarkan dan begitu wangi serta kaya akan manfaat yang terkandung.

Air mawar sudah lama dipakai sebagai salah satu bahan alami perawatan kulit, parfum, bahkan penguat aroma pada beberapa jenis makanan.

Air mawar yang berasal dari rebusan kelopak mawar itu sangat cocok digunakan untuk kulit yang mengalami tanda-tanda penuaan dini.

Baca Juga: Penting! Ini yang Perlu Disiapkan Sebelum Isolasi Mandiri Jika Terpapar Covid-19 Varian Omicron

Masalah penuaan dini yang bisa diatasi air mawar antara lain kulit kusam, elastisitas kulit berkurang, munculnya noda-noda hitam dan muncul keriput.

Air mawar diketahui memiliki efek antibakteri, antiseptik, dan antivirus, serta mampu mengurangi peradangan, meredakan nyeri, dan menghambat pertumbuhan sel kanker.

Air mawar juga dapat meningkatkan metabolisme dan energi hingga bagus untuk perawatan kulit.

Baca Juga: Gejala Omicron, Radang Mata dan Denging di Telinga Bisa Jadi Pertanda Terinfeksi

Halaman:

Editor: Rifatuts Tsaniyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah