Siap-Siap! Kartu Prakerja Gelombang 23 Dibuka Tahun 2022, Simak 8 Tips Berikut Agar Lolos Seleksi

- 15 Januari 2022, 20:45 WIB
Siap-siap! Kartu Prakerja Gelombang 23 Dibuka Tahun 2022, Simak 8 Tips Berikut Agar Lolos Seleksi
Siap-siap! Kartu Prakerja Gelombang 23 Dibuka Tahun 2022, Simak 8 Tips Berikut Agar Lolos Seleksi /Ilustrasi ANTARA/

PURBALINGGAKU - Gelombang 23 Program Kartu Prakerja akan dibuka kembali pada tahun 2022, simak 8 tips agar lolos kartu prakerja gelombang 23 berikut ini.

Dikutip Purbalinggaku.com dari laman resmi kartu prakerja, sepanjang tahun 2021, tercatat ada 5.931.574 penerima Kartu Prakerja dari 34 provinsi dan 514 kabupaten/kota.

Semua penerima tahun ini berbeda dari penerima tahun lalu sehingga selama kurun waktu 2020-2021.

Baca Juga: Majukan Industri Musik Daerah, Musisi Lokal Bakal Gelar Purbalingga Band Camp 2022

Program Kartu Prakerja telah memberikan pelatihan dan insentif kepada 11,4 juta orang.

Sementara itu, dilihat dari total email pendaftar yang register di situs mencapai lebih dari 83 juta.

Untuk calon penerima kartu prakerja yang belum mendaftarkan diri, pembuatan akun prakerja juga telah dibuka kembali pada Rabu, 5 Januari lalu.

Baca Juga: Hasil India Open 2022: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Lolos ke Final Usai Libas Wakil Malaysia

Berikut merupakan 8 tips agar lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 23 tahun 2022:

Halaman:

Editor: Gilang Grahita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah