Mengenal Time Frame Dalam Trading, Pilih Secara Tepat Agar Return yang Didapatkan Maksimal

- 6 September 2022, 00:18 WIB
Ilustrasi time fram dalam trading
Ilustrasi time fram dalam trading /Anna Nekrashevich/Pexels

Sehingga terlebih dahulu pahami aset apa yang akan Anda pantau sebelum memilih time frame dalam trading. 

Pengambilan time frame dalam trading yang tepat, dapat menurunkan tingkat kesalahan pengambilan keputusan.

Perlu menjadi catatan, bahwa semakin panjang suatu time frame yang akan dipilih, maka investor mampu menerima sinyal kencang dari dinamika harga aset.

Sebaliknya, jika investor melihat time frame pendek, maka mereka mampu melihat samarnya pegerakan harga aset.

Sehingga alangkah lebih baik, jika Anda menggunakan pendekatan dalam memilih time frame, yaitu analisis multiple time frame.

Caranya, mulai dari time frame yang panjang lebih dulu untuk melihat adanya trend umum harga aset.

Pikirkan secara matang, bahwa harga aset memang benar sedang melandai atau justru sebenarnya menanjak.

Setelah itu, Anda dapat memperpendek jangka time frame, agar dapat memutuskan untuk masuk ataupun keluar dari pasar.

Teknik semacam ini biasa digunakan investor atau trader profesional.

Baca Juga: Download Aplikasi Pergerakan Harga Emas, Bantu Investor Tentukan Waktu Jual Beli Emas

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x