Beli Solar Subsidi dan Pertalite Wajib Pakai MyPertamina, Bagaimana Soal Larangan Menggunakan HP di SPBU?

- 28 Juni 2022, 17:48 WIB
Ilustrasi mengisi BBM di SPBU Pertamina.
Ilustrasi mengisi BBM di SPBU Pertamina. /Akhmad Fauzi/Wikimedia/

Terkait hal ini, pihak Pertamina sebenarnya telah memberikan penjelasan mengenai penggunaan HP saat berada di SPBU.

Melansir laman Instagram resmi MyPertamina pada Selasa, 28 Juni 2022, dijelaskan bahwa penggunaan HP di area SPBU masih diperbolehkan asalkan sesuai dengan ketentuan.

BOLEH!

Iya, boleh kok menggunakan handphone di SPBU asaaaaal sesuai dengan ketentuan keamanan lokasi penggunaan dan peruntukannya ya,” ujar @mypertamina. 

Baca Juga: Gratis Kualitas HD, Ganti Background Foto Warna Secara Online, Cukup Salin Link Disini!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by MyPertamina (@mypertamina)

Sementara soal MyPertamina sendiri, pihak Pertamina menegaskan aplikasi ini aman digunakan untuk pembayaran selama berada pada jarak aman dari dispenser SPBU.

“Jadi, menggunakan handphone di SPBU diperbolehkan jika digunakan di publik area, Convenience store, foodcourt dan untuk pembayaran menggunakan aplikasi MyPertamina yang digunakan dari dalam mobil atau dengan jarak aman yaitu 1.5 meter dari dispenser SPBU,” kata mereka.

Baca Juga: Jelang Puncak Jemaah Haji Indonesia Perlu Hemat Energi, Fokus Wajib dan Rukun Ibadah

Penggunaan HP di SPBU baru dilarang jika dilakukan di area tangki, area pembongkaran SPBU, dan posisi terlalu dekat dengan pompa pengisian.

Halaman:

Editor: M Fahmi

Sumber: Instagram @mypertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah