Wujudkan Digitalisasi Desa, ITBMP Purbalingga Latih Perangkat Desa Membuat Peta Desa Berbasis GIS

- 13 November 2022, 08:14 WIB
Wujudkan Digitalisasi Desa, ITBMP Purbalingga Latih Perangkat Desa Membuat Peta Desa Berbasis GIS
Wujudkan Digitalisasi Desa, ITBMP Purbalingga Latih Perangkat Desa Membuat Peta Desa Berbasis GIS /

"Sehingga sistem informasi desa yang dimiliki pemerintah desa, bisa lebih mendukung penataan ruang di masing-masing desa," kata Dian.

Plt Rektor ITBMP Purbalingga, Dr. A.P. Rudiyanto, S.Pd, M.Si ketika memberikan sambutan berharap adanya workshop ini bisa meningkatkan skill pemetaan bagi pemerintah desa dan mahasiswa ITBMP.

Baca Juga: Beraksi di Purbalingga, Empat Orang Komplotan Curanmor Diringkus Polisi

"Dalam konteks Kabupaten Purbalingga, workshop ini menjadi salah satu upaya ITBMP Purbalingga mendukung program digitalisasi desa dari Pemerintah Kabupaten Purbalingga," kata Rudi.

Selepas pembukaan workshop, dilaksanakan penandatanganan MoU antara ITBMP dan PT Multi Konsultindo Jaya serta perjanjian kerjasama antara Prodi S1 PWK ITBMP dan PT Multi Konsultindo Jaya.***

Halaman:

Editor: Ikhwan Mutaqin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x