Epidemiolog Minta Pembelajaran Tatap Muka Ditunda Sampai Lewat Masa Krisis Gelombamg Omicron

- 23 Januari 2022, 22:34 WIB
Ilustrasi. Pelaksanaan PTM 100 persen di Kota Surabaya tetap berlanjut.
Ilustrasi. Pelaksanaan PTM 100 persen di Kota Surabaya tetap berlanjut. /Dok. Pemkot Surabaya

Sebelumnya, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melaporkan dua pasien COVID-19 terkonfirmasi Omicron telah meninggal dunia.

"Satu kasus merupakan transmisi lokal, meninggal di RS Sari Asih Ciputat dan satu lagi merupakan Pelaku Perjalanan Luar Negeri, meninggal di RSPI Sulianti Saroso," kata juru bicara Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi.***

Halaman:

Editor: Galuh Widoera Prakasa

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah