Kenapa Pengajuan Pinjol Sering Ditolak? Berikut Alasannya

- 26 Agustus 2022, 18:43 WIB
Ilustrasi kenapa pengajuan pinjol sering ditolak
Ilustrasi kenapa pengajuan pinjol sering ditolak /

Sehingga jika ada dokumen yang kurang terbaca oleh komputer, maka sudah dipastikan perusahaan tidak mau ambil resiko.

Tips agar dokumen Anda mudah terbaca, yaitu jangan hanya memfotonya saja, tetapi sebaiknya lakukan scan baik menggunakan scanner ataupun aplikasi di smartphone.

Baca Juga: Pinjaman Online Tenor Panjang Vs Pendek, Pelajari Selengkapnya!

Hal ini dapat membantu dokumen Anda lebih terbaca dengan jelas, bahkan bisa memilih berbagai file penyimpanan sesuai yang dibutuhkan.

Ditolaknya kredit yang diajukan, dapat juga disebabkan oleh review kredit Anda yang buruk.

Ketika Anda mengajukan pinjaman, maka perusahaan melakukan pengecekan terhadap riwayat peminjaman Anda.

Pengecekan tersebut, dapat dilakukan dengan melihat apakah Anda pernah meminjam di aplikasi lainnya, bagaimana cara membayarnya apakah lunas atau menunggak.

Apabila Anda sering meminjam ke berbagai aplikasi pinjaman online namun tidak pernah membayarkannya, maka riwayat tersebut dapat terekam.

Sehingga ketika Anda mengajukan pada aplikasi lainnya, maka perusahaan tersebut tidak mau ambil resiko.

Itulah beberapa penyebab kenapa pengajuan pinjol sering ditolak. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah