Arti Cicak Jatuh di Atas Kepala, Benarkah Pertanda Sial? Inilah Faktanya!!!

- 11 Mei 2022, 00:24 WIB
Arti Cicak Jatuh di Atas Kepala, Benarkah Pertanda Sial? Inilah Faktanya!!!cicak di rumah.
Arti Cicak Jatuh di Atas Kepala, Benarkah Pertanda Sial? Inilah Faktanya!!!cicak di rumah. /Pixabay/

PURBALINGGAKU- Sejauh ini banyak yang beranggapan arti cicak jatuh diatas kepala dikaitkan dengan tanda terjadinya sial.

Menurut kepercayaan orang jawa, cicak yang jatuh diatas kepala harus segera dibunuh agar kesialan yang akan menimpa bisa tercegah.

Terkait demikian arti cicak jatuh di atas kepala mungkin adalah salah satu yang paling banyak dipercaya dari masyarakat dulu hingga sekarang.

Namun hal tersebut hanyalah mitos, pasalnya cicak tidak bisa dianggap sebagai hewan pembawa sial.

TBaca Juga: Tes kepribadian: Pilih Gambar Wajah Paling Jahat dan Temukan Kegelapan Pribadi Anda

Jika benar terjadi kesialan setelah cicak jatuh diatas kepala maka itu atas kehendak Allah bukan karena cicak.

Dalam Islam mitos ini disebut dengan Tathayyur yaitu menganggap sesuatu akan membawa sial pada seseorang tanpa adanya dalil maupun bukti ilmiah.

Menurut Primbon Jawa

Dalam beberapa budaya di nusantara, fenomena cicak jatuh kerap dikaitkan dengan pertanda tidak baik.

Halaman:

Editor: Gilang Grahita

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah