Rekomendasi 5 Aplikasi Android Belajar Bahasa Inggris Gratis, Dijamin Jago

- 26 Januari 2022, 21:41 WIB
Ilustrasi aplikasi Android. Rekomendasi 5 Aplikasi Android Belajar Bahasa Inggirs Gratis, Dijamin Jago
Ilustrasi aplikasi Android. Rekomendasi 5 Aplikasi Android Belajar Bahasa Inggirs Gratis, Dijamin Jago /Pixabay.com/LoboStudioHamburg

Bisa dibilang aplikasi ini punya sifat simbiosis mutalisme.

Setiap pengguna akan belajar bahasa Inggris dari mereka yang memang menggunakan bahasa tersebut dalam keseharian.

Menariknya, Anda pun bisa menjadi instruktur bagi mereka yang tengah ingin belajar bahasa Indonesia.

CoffeeStrap: Language Exchange akan memberi ruang bagi Anda untuk berlatih setiap hari.

Anda bisa memfilter pengguna lain melalui kategori usia, jenis kelamin, bahasa yang digunakan, dan bahasa yang diinginkan.

Dalam setiap profil yang muncul nantinya akan ada keterangan yang nama pengguna, umur, asal negara, bahasa ibu, bahasa yang ingin dipelajari.

Jika sudah menemukan partner yang dirasa pas, Anda tinggal membuka obrolan dan mulai berlatih meningkatkan kemampuan bahasa Inggris Anda.

Baca Juga: Walaupun Pertumbuhan Ekonomi di Purbalingga Naik, Bupati Tiwi Sebut Kemiskinan Masih jadi PR Nomor Satu

5. Lingbe: Free Language Practise

Jika CoffeStrap melatih bahasa Inggris yang didominasi dengan tulisan teks, maka Lingbe: Free Language Practise akan melatih Anda untuk berbicara.

Halaman:

Editor: Gilang Grahita

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x