Sedang Berlangsung Babak Kedua Final Piala AFF 2020 Timnas Indonesia Tertinggal 0-3

- 29 Desember 2021, 21:04 WIB
 Babak Kedua Final Piala AFF 2020 Timnas Indonesia Tertinggal 0-2
Babak Kedua Final Piala AFF 2020 Timnas Indonesia Tertinggal 0-2 /Twitter @PSSI

PURBALINGGAKU - Sedang berlangsung live streaming Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand.

Untuk sementara Timnas Indonesia tertinggal 0-3 dari Thailand lewat gol Chanatip Songkrasin.

Tertinggal satu gol, Kim Tae-yong memasukan Elkan Bagott dan Evan Dimas diawal babak kedua.

Baca Juga: Final Piala AFF 2020, Euforia Terasa Hingga Desa di Purbalingga

Pertandingan berlangsung panas, kedua tim saling jual beli serangan.

Memasuki menit 50, timnas Indonesia berhasil masuk ke wilayah pertahanan Thailand dengan serangan cepat.

Alih-alih berhasil mencetak skor, gawang timnas Indonesia justru kembali kebobolan lewat kaki Chanatip Songkrasin di menit 52.

Baca Juga: Babak Pertama Final Piala AFF Suzuki Cup 2020, Timnas Indonesia Tertinggal 0-1

Sebelumnya, Chanatip Songkrasin berhasil membobol gawang Nadeo lewat gol cepat di menit kedua.

Di babak pertama permainan timnas Indonesia tidak dapat berkembang, peluang terbaik baru tercipta di menit-menit akhir.

Bencana kembali terjadi bagi timnas Indonesia di menit 67 lewat kaki Supachok Sarachat.

Supachok berhasil membobol gawang Nadeo melalui sepakan keras dari luar kotak penalti.

Umpan silang cantik dari sisi kiri daerah pertahanan Thailand gagal dimanfaatkan oleh Irfan Jaya.

Baca Juga: Final Piala AFF Suzuki Cup 2020, Timnas Indonesia Kebobolan di Menit ke-2

Siaran langsung dan live stream Final Piala AFF 2020 dapat disaksikan di TV RCTI atau dapat diakses melalui link di sini.***

 

 

 

Editor: Gilang Grahita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah