Waspada Ciri Ciri Gagal Ginjal Pada Anak, Bisa Terjadi Tanpa Komorbid

- 21 Oktober 2022, 23:51 WIB
Ilustrasi ciri ciri gagal ginjal pada anak
Ilustrasi ciri ciri gagal ginjal pada anak /pexels /Andrea Piacquadio

Baca Juga: Siapa Saja yang Memiliki Resiko Kanker Serviks? Berikut Daftarnya

Selanjutnya infeksi pada saluran pencernaan yang ditandai dengan diare.

Anak juga akan mengalami penurunan produksi urin. Hal tersebut mengakibatkan menurunnya frekuensi buang air kecil. Bahkan pada beberapa kasus, anak tidak buang air kecil sama sekali.

"Kalau misalnya dia belum buang air kecil di siang hari selama enam hingga delapan jam, kita harus waspada. Jadi kalau anak mengalami gejala-gejala yang disebutkan tadi, kemudian mengalami infeksi saluran pernapasan atau gangguan pencernaan, demam. Sebaiknya langsung memeriksakan ke dokter," ujar Ernie.

Baca Juga: Minuman Collagen Bisa Membuat Kulit Sehat dan Cantik, Benarkah?

Sebagai informasi, Kemenkes RI menyampaikan data bahwa sebanyak 206 kasus gagal ginjal akut progresif aptikal atau gagal ginjal akut misterius dilaporkan, 99 diantaranya dinyatakan meninggal dunia per 18 Oktober 2022.

Sehingga jika orang tua mendapati ciri ciri gagal ginjal pada anak yang disebutkan, sebaiknya memeriksakan kondisi anak ke dokter.***

 

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x