5 Fakta Essential Oil yang Harus Anda Ketahui, Bisa Memicu Reaksi Alergi

- 9 September 2022, 18:42 WIB
Ilustrasi essential oil
Ilustrasi essential oil /Unsplash.com/@kellysikkema

Resiko yang mungkin ditimbulkan dari penggunaan essential oil ini dapat berbeda-beda pada setiap orang.

Kembali lagi semuanya bergantung pada cara penggunaanya, riwayat kesehatan seseorang, faktor usia, pengobatan yang sedang dijalani, dan kimia alami yang ada pada tubuh.

Essential oil sebaiknya digunakan secara hati-hati untuk bayi dan balita.

Baca Juga: Jenis Essential Oil Untuk Wajah Serta Fungsinya, Tren Kecantikan Kulit yang Aman

Sebab usia tersebut tidak seluruhnya mampu mengolah oil dan membuang racun, apabila dipaksakan maka dapat mengakibatkan timbulnya reaksi negatif.

Terutama bagi bayi dan balita yang memiliki masalah pada pernafasannya, jika berlebihan bahkan dapat mengakibatkan kerusakan pada organ hati loh.

 

Itulah beberapa fakta menarik essential oil. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x