Jangan Dibiarkan! Kenali 6 Gejala Kolesterol Tinggi dalam Tubuh Menurut dr. Saddam Ismail

- 5 Juli 2022, 20:41 WIB
Ilustrasi Jangan Dibiarkan! Kenali 6 Gejala Kolesterol Tinggi dalam Tubuh Menurut dr Saddam Ismail
Ilustrasi Jangan Dibiarkan! Kenali 6 Gejala Kolesterol Tinggi dalam Tubuh Menurut dr Saddam Ismail /Tangkapan layar youtube.com / Saddam Ismail.

5. Disfungsi Ereksi

Kadar kolesterol tinggi membuat terjadinya penumpukan lemak di pembuluh drah, sehimgga peredaran darah menjadi tidak lancar.

Jika peredaran darah tidak lancar maka akan menimbulkan disfungsi ereksi bagi laki-laki, dan untuk perempuan bisa menurunkan gairah hubungan sexual.

Baca Juga: Cara Mudah Download MP3 dari Video Youtube Bukan di Savefrom atau Y2mate, Bisa Atur Panjang Durasinya!

6. Xanthoma/Benjolan

Xanthoma adalah munculnya benjolan dibawah kulit, biasanya akan muncul di siku, di lutut, di persendian atau di tempat lain.

Benjolan ini tidak terasa sakit atau nyeri, jika disentuh akan terasa bulat-bulat , ada yang besar dan ada yang kecil.

Jika mengalami gejala ini, segera cek kolesterol atau periksa ke dokter, untuk mengetahui apakah xanthoma atau benjolan biasa.

Berikut gejala-gejala jika kolesterol dalam tubuh sedang tinggi, ada beberapa gejala yang tidak dirasakan oleh tubuh.

Apabila tidak mengalami gejala maka tidak akan merasakan dampaknya secara langsung, dan tidak menyadari kolesterol dalam tubuh sedang tinggi.

Halaman:

Editor: A.N Setiawan

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah