Hati-hati Banyak Makan Dapat Melemahkan Iman! Apa yang harus dilakukan? Begini Kata dr. Zaidul Akbar

- 24 Januari 2022, 17:56 WIB
dr Zaidul Akbar soal tips pola makan sehat
dr Zaidul Akbar soal tips pola makan sehat /Tangkapan Layar/Youtube dr Zaidul Akbar Official

PURBALINGGAKU-Salah satu yang dapat menyebabkan lemahnya iman seorang muslim adalah ketika banyak makan.

Iman seseorang pastilah mengalami penambahan dan penurunan.
Hal ini dibuktikan dalam QS. At-Taubah:124 yang artinya, " Adapun orang-orang yang beriman, maka surat ini menambah imannya.”

Selain karena subhat dan syahwat, iman juga dapat menjadi lemah karena terlalu banyak makan.

"Dan kita lihat banyak orang jaman sekarang terlaku banyak makan akhirnya berbagai macam penyakit muncul di badan. Padahal, obatnya adalah kurangilah makan." Kata dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Mashae Skincare, Produk Kecantikan Inovasi Faklutas Farmasi UMP

Lebih lanjut dr. Zaidul Akbar menjelaskan, "Bagaimana cara makan yg baik? Makanlah seperti yang nabi jelaskan pada kita semua, cukuplah untuk menegakkan tulang selubimu."

"Jadi makan bukan untuk kenyang tapi makan adalah untuk memberikan hak tubuhnya," pungkasnya.***

Editor: Billy Widoera Kharisma

Sumber: YouTube dr Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah