Arti Mimpi Kehujanan Dianggap Keadaan Buruk Menurut Kitab Mujarobat Primbon Jawa

- 19 Agustus 2022, 20:04 WIB
Arti Mimpi Kehujanan Dianggap Keadaan Buruk Menurut Kitab Mujarobat Primbon Jawa
Arti Mimpi Kehujanan Dianggap Keadaan Buruk Menurut Kitab Mujarobat Primbon Jawa /*//mantrapandeglang.com/

PURBALINGGAKU- Mimpi kehujanan dianggap sebagai alamat tentang keadaan buruk yang akan terjadi pada mereka yang mengalaminya.

Ada beragam keadaan buruk yang mungkin dapat terjadi sesuai dengan yang tercantum dalam kitab Mujarobat Primbon Jawa.

Arti mimpi hujan sangat beragam tafsir dan makna, tergantung konteksnya.

Apakah hujan deras dan angin kencang, kehujanan di jalan, mandi hujan, kehujanan basah kuyup, badai atau lebat, berikut selengkapnya:

Baca Juga: Benarkan Weton Jumat Pahing Berjodoh dengan Pemilik Weton Kelahiran Kamis Pon? Cek di Sini Penjelasannya

1. Mimpi kehujanan basah kuyup

Yang pertama adalah mimpi kehujanan hingga basah kuyup. Mimpi ini menurut primbon merupakan pertanda tentang datangnya wabah penyakit menular yang menyerang keluarga Anda.

Saya sendiri pernah mengalami sakit mata setelah mendapati mimpi ini. Adapun penyakit tersebut kemudian menular kepada semua anggota keluarga saya kecuali ayah saya yang jarang berada di rumah.

2. Mimpi rumah bocor karena hujan

Halaman:

Editor: A.N Setiawan

Sumber: primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah