Ide Usaha Makanan untuk Pemula, Modal Tipis Kentungan Fantastis!

- 10 Oktober 2023, 20:16 WIB
Ilustrasi ide usaha makanan untuk pemula
Ilustrasi ide usaha makanan untuk pemula /YouTube dapurumi

PURBALINGGAKU-Ide usaha makanan untuk pemula cocok bagi Anda yang masih ragu-ragu menentukan ide yang menjanjikan. Usaha yang menjanjikan identik dengan segala jenis usaha dimana menjadi kebutuhan pokok dan seringkali dicari oleh masyarakat, salah satunya kuliner. Dimana makanan menjadi hal penting bagi semua orang.

Baca Juga: Bala Gibran Purbalingga Terus Merayap, Gelar Doa Bersama di Kutasari

Ide Usaha Makanan untuk Pemula

Lebih lanjut, berikut ini ide usaha makanan untuk pemula yang menjanjikan.

Corn Dog

Bagi Anda yang gemar menonton drama korea pasti sangat tidak asing dengan jajanan ala korea yang cukup populer, yakni corn dog. Jajanan ini sebenarnya hampir mirip dengan makanan hot dog karena isian didalamnya menggunakan sosis. Namun perbedaannya yakni corn dog memakai tepung khusus yang dibuat dari jagung sebagai pembungkus dari sosis tersebut.

Anda pun dapat membuat variasi dengan mengisi bahan-bahan makanan yang beragam, tidak hanya sekedar sosis saja. Namun Anda dapat mengisinya dengan fish cake, keju mozzarella, dan lain-lain. Anda pun tidak perlu kesulitan untuk membuat makanan ini karena relatif mudah dan bahan bakunya pun dapat dibeli melalui vendor.

Baca Juga: Wajib Ada, Berikut Aplikasi Penting di Smartphone

Makanan Ringan

Makanan ringan dapat menjadi salah satu jenis usaha yang menjanjikan dimana hampir semua masyarakat menyukainya. Terlebih bisnis semacam ini termasuk menjamur keberadaannya di kota-kota besar. Sehingga tidak mengherankan jika keuntungan yang diperoleh pun terbilang cukup besar.

Anda dapat mencoba berbagai jenis makanan ringan seperti makaroni, basreng, mie lidi, keripik pedas, dan lain-lain. Variasi dapat dilakukan dengan menambahkan bumbu-bumbu aneka rasa seperti pedas asin, pedas manis, balado, jagung bakar, dan lain-lain.

Baca Juga: Menggunakan Jasa Pembuatan Aplikasi, Berikut Manfaatnya

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x