Cara Beternak Sapi Untuk Pemula, Modal Awal yang Dibutuhkan

- 3 September 2022, 07:00 WIB
cara beternak sapi untuk pemula
cara beternak sapi untuk pemula /

Anda bisa mencari lahan yang dekat area pertanian, dimana banyak sekali rerumputan disekitarnya yang dapat dijadikan pakan untuk sapi.

Pertimbangkan pula untuk memilih area lahan yang disekitarnya dikelilingi pepohonan, agar lingkungan menjadi asri dan sejuk.

Baca Juga: Sadap WA Lewat Google, Tidak Perlu Instal Aplikasi

3. Penggunaan Bibit Sapi Unggul

Cara beternak sapi untuk pemula selanjutnya, adalah penggunaan bibit sapi unggul.

Cara membedakan bibit unggul, dilihat dari segi usianya sekitar 2 atau 3 tahun dengan ukuran kepala dan badan seimbang.

Pastikan pula tulang punggung sapi bentuknya sejajar dan lurus.

Apabila tujuan Anda beternak untuk penggemukan, maka pilihlah sapi yang jantan.

Sapi yang digunakan untuk penggemukan biasanya ukurannya 170 cm, tinggi pundak 135 cm, dan tidak ada cacat tubuh.

Pilihlah sapi yang memiliki berat minimal 200 kg, tidak berminyak, bulu pendek, rusuk cembung, dan badan silindris.

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x