Jangan Panik! Ini Dia Panggilan Darurat Oppo Lupa Pola

- 5 Desember 2023, 17:14 WIB
Ilustrasi: Panggilan darurat oppo lupa pola
Ilustrasi: Panggilan darurat oppo lupa pola /

PURBALINGGAKU- Jika Anda lupa akan password kunci layar ponsel Oppo, maka tidak perlu langsung panik dan membawa ponsel ke konter. Masalah tersebut dapat teratasi menggunakan panggilan darurat oppo lupa pola.

Panggilan darurat dalam ponsel Oppo memang tidak hanya digunakan untuk keperluan memanggil nomor darurat tertentu saja. Namun lebih dari itu, fitur ini menjadi fitur resmi Oppo yang digunakan untuk membantu Anda yang lupa akan kunci layar.  Bagi pengguna ponsel Oppo, sudah semestinya mengetahui cara ini sehingga jika terjadi suatu hal maka bisa mengatasinya dengan cepat.

Baca Juga: Fitur Penting untuk Tambah View YouTube Paling Ampuh!

Panggilan Darurat Oppo Lupa Pola

Nah cara ini khusus digunakan oleh Anda yang menggunakan pola sebagai layar kunci di ponsel Oppo. Caranya sangat mudah yaitu pertama matikan ponsel Oppo seperti biasanya Anda mematikan ponsel, yaitu menekan tombol power dengan durasi beberapa detik.

Lanjutkan dengan menekan tombol power dan volume bawah secara bersama-sama. Tunggulah hingga ponsel hidup kembali dan keluar pilihan Bahasa. Lanjutkan dengan klik English lalu Wipe Data.

Kemudian akan terdapat perintah untuk menginput password, tunggulah sejenak hingag muncul kode untuk diinputkan dalam keyboard. Jika sudah, klik Kembali yang terdapat pada pojok kiri.

Anda akan dialihkan kembali ke halaman awal, lanjutkan dengan klik Reboot lalu Ok. Tunggulah sejenak hingga ponsel mati, kemudian muncul logo Oppo. Barulah Anda klik menu Panggilan Darurat, lanjutkan dengan memasukan kode yaitu *#889#, diamkan untuk beberapa saat.

Baca Juga: Cara Menambah Viewer YouTube Gratis, Legal dan Mudah!

Anda akan dialihkan ke halaman konfirmasi, klik English lalu Update Online. Secara otomatis maka Anda akan masuk ke dalam menu Engineer Mode yang isinya adalah informasi mengenai ponsel Anda. Langsung saja klik Kembali.

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x