Lakuning Gunung Milik Weton Sabtu Kliwon Menurut Primbon Jawa Kuno, Apa Artinya?

- 2 Agustus 2022, 09:48 WIB
Lakuning Gunung Milik Weton Sabtu Kliwon Menurut Primbon Jawa Kuno, Apa Artinya?
Lakuning Gunung Milik Weton Sabtu Kliwon Menurut Primbon Jawa Kuno, Apa Artinya? /Ashwini Chaudhary/Unsplash

PURBALINGGAKU - Simak arti Lakuning Gunung milik weton Sabtu Kliwon menurut Primbon Jawa Kuno, apa artinya?

Lakuning Gunung merupakan keistimewaan khusus yang dimiliki kelahiran weton Sabtu Kliwon.

Setiap weton kelahiran memiliki keistimewaan khususnya masing-masing.

Menurut kitab Primbon Jawa Kuno, weton adalah hitungan lahir seseorang yang dijadikan patokan untuk meramal kehidupannya.

Baca Juga: Keistimewaan Khusus Weton Kelahiran Jumat Wage: Watak, Pekerjaan dan Rezeki

Ramalan itu berupa sikap, jodoh, pekerjaan, aura, keistimewaan, hari baik dan buruk, khodam ghaib yang melindungi.

Dalam kitab Primbon Jawa Kuno dijelaskan, weton digunakan untuk meramal kehidupan seseorang di masa depan.

Caranya adalah penjumlahan hari kelahiran seseorang dengan hari pasaran.

Adapun macam-macam weton kelahiran Sabtu dengan hari pasarannya, meliputi Sabtu Legi, Sabtu Pahing, Sabtu Wage, Sabtu Pon, dan Sabtu Kliwon.

Halaman:

Editor: Ikhwan Mutaqin

Sumber: primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x