Lokasi Asli KKN di Desa Penari Hingga Terjadinya Tumbal Mahasiswa, Benarkah Alas Gumitir?

- 12 Mei 2022, 13:00 WIB
Lokasi Asli KKN di Desa Penari Hingga Terjadinya Tumbal Mahasiswa, Benarkah Alas Gumitir?
Lokasi Asli KKN di Desa Penari Hingga Terjadinya Tumbal Mahasiswa, Benarkah Alas Gumitir? /

PURBALINGGAKU- Berikut diceritakan lokasi asli kejadian KKN di Desa Penari hingga terjdi tumbal ke mahasiswa, benarkah di alas gumitir?

Penelusuran lokasi asli KKN di Desa Penari banyak yang menganggap bahwa alas gumitir sebagai tempat mahasiswa melakukan kegiatan kerja kuliah nyata (KKN).

Hal tersebut diperkuat dengan adanya patung penari yang terletak tak jauh dari alas gumitir.

Namun, penulis cerita asli KKN di Desa Penari telah merahasiakan tempat kejadian.

Baca Juga: Kronologi Meninggalnya BIMA dan AYU KKN di Desa Penari, Mengakhiri Cerita SimpleMan

Penulis cerita KKN di Desa Penari, SimpleMan menyamarkan nama lokasi kejadian untuk menghormati privasi warga dan menyebutnya dengan Desa Penari.

Berikut ini dugaan tempat kejadian asli KKN di Desa Penari!

Informasi ini diperoleh dari teman KKN Nur dan Widya, yang ada dalam cerita KKN di Desa Penari.

"Berdasarkan youtube Topi Jerami, yang merupakan anggota KKN temenya Nur sama Widya, tapi sekarang sudah di non aktifkan komenya karena banyak menyebut tempat KKN dan kampus aslinya.

Halaman:

Editor: Gilang Grahita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x