Apakah Kompor Listrik Lebih Hemat? Jika Kompor Listrik Digunakan Memasak Makanan Indonesia

- 24 September 2022, 16:04 WIB
Ilustrasi apakah kompor listrik lebih hemat
Ilustrasi apakah kompor listrik lebih hemat /Pexels/Live on Shot

Tapi perkembangan teknologi saat ini nampaknya sudah semakin ramah terhadap konsumsi daya kompor listrik.

Saat ini, sudah terdapat kompor listrik dengan kapasitas daya yang relative rendah, misalnya 500 watt dan 1000 watt.

Meskipun daya listriknya termasuk rendah, tapi fitur yang dibawakan pun cukup lengkap. Misalnya mode memasak, pengatur suhu, timer dan lain-lain.

Baca Juga: Cara Melacak Hp Hilang Dengan Email, Bisa Dilakukan Dalam Kondisi Hp Mati

Kelebihan dan Kekurangan Kompor Listrik

Sudah terdapat solusi bukan mengenai apakah kompor listrik lebih hemat, dimana Anda bisa memilih yang dayanya relatif rendah.

Selain untuk mengurangi subsidi dan menurunkan angka import, masih terdapat beberapa kelebihan lain yang bisa dirasakan.

Dimana kompor listrik relatif lebih aman digunakan daripada kompor gas. Kemudian panas yang dihasilkan pun tidak sepanas kompor gas, sehingga aman dari luka bakar.

Kompor listrik juga mudah untuk dibersihkan dan digunakan. Dimana Anda bisa mengatur suhu yang lebih kondusif.

Kompor listrik termasuk salah satu bentuk efisiensi energi. Bahkan penggunaanya lebih praktis, sebab Anda tidak perlu repot mengganti gas.

Halaman:

Editor: Tias Cahya

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x