Ini 4 Syarat Wajib Cair BLT UMKM September 2021, Cek Eform BRI Tahap 3

- 20 September 2021, 16:00 WIB
Ini 4 Syarat Wajib Cair BLT UMKM September 2021, Cek Eform BRI Tahap 3
Ini 4 Syarat Wajib Cair BLT UMKM September 2021, Cek Eform BRI Tahap 3 /Renny T Hamzah/Portal Purwokerto

PURBALINGGAKU - Bulan September 2021 ini adalah bulan terakhir pencairan BLT UMKM kepada 500.000 calon penerima yang sudah mendaftar.

Program BLT UMUM ini belum diketahui akan dilanjutkan lagi atau tidak oleh Pemerintah. Sejumlah Rp 3 triliun rupiah dicairkan untuk disalurkan kepada pelaku UMKM sebagai bantuan.

Segera daftarkan diri anda untuk menjadi calon penerima BLT UMKM. Cek eform BRI Tahap 3 menggunakan KTP untuk mengetahui daftar penerima BLT UMKM.

Baca Juga: Modal eKTP Bisa Dapat Rp 1,2 Juta, Cek BLT UMKM di Eform BRI Banpres BPUM

Baca Juga: Ini 6 Sektor yang Dapat BLT Subsidi Gaji, Cairkan BSU 1 Juta Sekarang, Cek di Sini

Sebegaimana artikel yang telah tayang di Berita DIY dengan judul "Cek Eform BRI Tahap 3! BLT UMKM September 2021 Tidak Cair Tanpa 4 Syarat Ini, Buruan Daftar Antrean BPUM."

Oleh karena itu, pelaku usaha mikro sebaiknya segera melakukan pemesanan atau reservasi atau daftar antrean BPUM secara online di eform BRI Tahap 3.

Pemesanan antrean BPUM ini dilakukan untuk mengurangi risiko penyebaran virus covid-19 yang berpotensi menular pada saat pencairan BLT UMKM di bank BRI.

Pelaku usaha mikro hanya perlu memasukkan nomor induk kependudukan (NIK) yang ada di KTP untuk daftar antrean BPUM online.

Halaman:

Editor: Billy Widoera Kharisma

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x