Sinopsis Film Mother, Hubungan yang Tidak Sehat Antara Ibu dan Anak

- 20 Februari 2022, 09:42 WIB
Sinopsis Film Mother, Hubungan yang Tidak Sehat Antara Ibu dan Anak
Sinopsis Film Mother, Hubungan yang Tidak Sehat Antara Ibu dan Anak /Dok. IMDb

PURBALINGGAKU - Film dengan judul Mother adalah karya dari Tatsushi Omori, dengan tema humanisme Film Jepang ini menceritakan hubungan antara seorang ibu dan anak.

Hubungan anatara ibu dan anak dalam Film Mother menceritakan suatu hubungan yang tidak sehat.

Anak dalam Film Mother dimanipulasi oleh ibunya, dimana anak tersebut harus selalu patuh pada keinginan ibunya, namun keinginan ibunya yang buruk menjadikan anak tersebut seperti robot.

Baca Juga: Tips Diet Ala Artis Korea yang Cocok Buat Kalian yang Ingin Cepat Kurus

Film yang tayang di Netflix ini memiliki rating IMDb dengan nilai 6.8 dari 2.545 partisipan di IMDb, seperti dilansir Purbalinggaku.com dari Pikiran-Rakyat.com dengan judul "Sinopsis Film Mother, Hubungan Ibu dan Anak Bagaikan Parasit."

Film Mother dibintangi oleh Masami Nagasawa, Daiken Okudaira, Sadao Abe, Shu Gunji, Halo Asada, dan lain-lain.

Pada tahun 2021, Masami Nagasawa memenangkan nominasi Best Actress di Japanese Academy Award atas perannya sebagai ‘Ibu’ di film tersebut.

Baca Juga: Dinantikan Fans, Comeback Treasure Sukses Besar

Tidak hanya itu, di tahun yang sama Daiken Okudaira memenangkan nominasi Best New Actor di Kinema Junpo Awards.

Halaman:

Editor: Billy Widoera Kharisma

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x